Heboh Pemotor Mio Dikejar-kejar Mobil Polisi Gegara Nekat Masuk Tol: Berasa GTA

Bukannya menyerah, pria yang mengenakan sweater krem itu berusaha menghindar dan malah menancap gas kendaraannya untuk melarikan diri.

Indian
Senin, 17 April 2023 | 03:50 WIB
Heboh Pemotor Mio Dikejar-kejar Mobil Polisi Gegara Nekat Masuk Tol: Berasa GTA
Heboh Pemotor Mio Dikejar-kejar Mobil Polisi Gegara Nekat Masuk Tol: Berasa GTA

Jagat media sosial digegerkan dengan video aksi kejar-kejaran polisi dengan seorang pemotor yang nekat masuk jalan tol bak film action. Berdasar video yang viral, peristiwa kejar-kejaran petugas dengan pengendara motor matic itu terjadi di Jalan Tol Depok - Antasari

Dilihat dalam video yang diunggah akun Instagram @infodepok_id, tampak seorang pria yang tak mengenakan helm nekat melintas di dalam jalan tol dengan mengendarai motoro Yamaha Mio. 

Dalam video amatir yang direkam pengendara mobil, awalnya terlihat seorang pemotor yang dikejar tiga mobil petugas setelah masuk tol.

Guna menghentikan lajunya, dua dari tiga mobil petugas yang melakukan pengejaran itu sempat memepet pemotor nekat itu.

Baca Juga:Koar-koar Siap Beri Bantuan Hukum ke TikToker Bima, Gibran Tantang Giring PSI: Samperin Dong

Bukannya menyerah, pria yang mengenakan sweater krem itu berusaha menghindar dan malah menancap gas kendaraannya untuk melarikan diri. 

Dalam video itu, tampak ada teriakan diduga dari petugas yang meminta pengendara motor itu berhenti. Namun permintaan itu tak digubris. Pria itu malah mengencangkan sepeda motoronya untuk melarikan diri. 

"Woi berhenti, woi!" pekik suara pria dalam video itu. 

Belum diketahui nasib pemotor itu apakah telah ditangkap atau berhasil kabur setelah dikejar-kejar petugas gegara masuk tol.

Aksi kejar-kejaran petugas dengan pemotor masuk tol menjadi sorotan warganet. Beragam komentar ditumpahkan warganet menanggapi video itu. Rata-rata warganet menangapi video aksi kejar-kejaran di dalam tol itu dengan guyonan.

Baca Juga:Hore! David Ozora Sudah Diizinkan Pulang, Tapi Tetap Dipantau 24 Jam Seperti di ICU dan Masih Dilarang Dibesuk

Bahkan, ada wargenet yang menganggap video pemotor dikejar petugas seperti dalam game Grand Theft Auto alias GTA. 

"Mio emang terdepan," guyon warganet disertai emoji tertawa. 

"GTA real life," timpal warganet lainnya. 

"GTA - Depok City," kata warganat yang lain. 

"Berasa gta," kelakar seorang warganet. 

Happening

Terkini

Menurutnya, Lolly telah melakukan kebohongan soal biaya sekolah yang mesti dibayar oleh orang kandung murid.

Gaul | 15:26 WIB

Inge Anugrah pun mengaku alasannya memilih ngekos karena agar gampang jika ingin menengok anak-anaknya yang tinggal dengan Ari Wibowo.

Gaul | 14:29 WIB

"Posisi dia adalah cari aman karena dia menghindari paparan visual, jadi dia nunduk."

Gaul | 13:45 WIB

"Setuju tapi ya anak-anak kan jadi bisa paham konsekuensi dari berbuat bodoh."

Gaul | 12:21 WIB

Setelah banyak disorot karena paras yang menawan, beradar foto-foto lawas diduga Inara Rusli saat masih belia dan belum mengenakan hijab.

Gaul | 20:30 WIB

Aksi Nikita Mirzani yang diduga untuk meledek Lolly banjir hujatan.

Gaul | 18:25 WIB

Gegara keceplosan mengucap kata cerai, Caitlin Halderman langsung memohon maaaf kepada Desta. Bahkan, Caitlin Halderman sampai berlutut di depan Desta.

Gaul | 12:42 WIB

Menurut Nikita, tindakan itu dilakukan supaya memberikan efek jera kepada putrinya.

Gaul | 12:06 WIB

Dalam sidang mediasi itu, sang Ibu tak kuasa menahan air matanya saat berdiri di tengah-tengah Inara Rusli dan Virgoun.

Gaul | 11:23 WIB

Saat memamerkan ponsel barunya itu, Eva Manurung juga menyindir Inara Rusli

Gaul | 09:03 WIB

"Bukan dibakar. Itu hasil penyelidikan sementara, diduga ada upaya bunuh diri."

Metropolitan | 15:33 WIB

Kejadian ini membuat warga sekitar menjadi gempar, salah satunya, Agus.

Metropolitan | 12:38 WIB

Rapat koordinasi Lembaga Penanggulangan Bencana dan Perubahan Iklim (LPBI) NU.

Metropolitan | 06:52 WIB

"Ini makanya mereka ini dilatih yang mau pelatihan, biar mampu mendapatkan keahlian buat bekerja atau usaha," kata Heru.

Metropolitan | 00:42 WIB

Ditreskrimsus Polda Metro Jaya Kombes Auliansyah Lubis merinci ada 15 korban yang diselamatkan di sebuah rumah penampungan di Kebon Jeruk, Jakarta Barat pada Rabu (7/6/2023).

Metropolitan | 21:32 WIB

Ussy dan Andhika menghadiri acara kelulusan tiga buah hatinya di tempat yang berbeda-beda.

Gosip | 15:27 WIB

Seorang pemilik online shop curhat Tasyi Athasyia pernah tak mengunggah produk endorse-nya sampai hampir 1 bulan karena alasan diet.

Gosip | 15:05 WIB

Eva Manurung juga tidak berkomentar banyak soal popularitas Inara Rusli yang meroket.

Gosip | 14:54 WIB

Setelah Doddy Sudrajat operasi kantung mata, hasilnya membuat warganet heran

Gosip | 14:28 WIB

Tasya Farasya mengaku nyaris meninggal karena keguguran ketika berseteru dengan Tasyi Athasyia dan dituding menyuruh timnya menyindir kembarannya.

Gosip | 14:20 WIB
Tampilkan lebih banyak